
KEUNGGULAN UPVC
Arsitek Indo Kontraktor – UPVC ini biasanya digunakan untuk pembuatan jendela, pintu atau kusen. Digunakan material UPVC di bagian luar rumah ternyata membuat rumah tampak lebih elegan karena memiliki warna yang menarik. Harganya pun tergolong murah.
Tetapi anda harus mengetahui lebih dahulu kelebihan dan kekurangan UPVC, berikut akan kami jelaskan.
-
Kelebihan UPVC
- Ringan, karena merupakan senyawa PVC.
- Tahan rayap
- Anti bocor
- Anti karat
- Tahan cuaca
- Tidak mudah terbakar
- Kedap suara
- Mudah dirawat
-
Kekurangan UPVC
- Apabila terbentur dengan benda keras, maka UPVC sangat mudah mengalami keretakan.
- Sebagian dari warna UPVC ada yang mengalami perubahan warna ketika terkena sinar matahari langsung.
- Mengalami penyusutan seiring perjalanan waktu, sehingga ketika memasang UPVC ini Anda harus mengatur seberapa besar kusen yang akan dipasang.